Posts

Teks Negosiasi | Teks, soal, dan jawaban Terima Kasih Bu Mia

Image
Terima Kasih Bu Mia Kamis pagi usai pelajaran olahraga, Bu Mia, guru Kimia masuk kelas X MIPA tepat waktu. Tak seperti biasanya,  anak-anak belum selesai berganti pakaian. Penyebabnya, mereka baru saja mengikuti ujian lari mengelilingi stadion. Sebenarnya hari itu Bu Mia akan memberikan ulangan. Beberapa siswa yang napasnya masih memburu dan keringatnya bercucuran, mengajukan usul pada Dani. "Dan, minta Bu Mia menunda ulangan dong. Capek nih," kata Ali. "Waduuuh aku gak berani," jawab Dani. "Lia saja suruh bilang. Dia kan ketua kelas," sambung Dani. "Baiklah, aku akan mencoba merayu Bu Mia. Doakan berhasil," kata Lia. "Beres. Kamu kan ketua kelas." Dengan santun, Lia menghadap Bu Mia yang wajahnya tampak kaku melihat murid-muridnya belum juga siap mengikuti pelajaran. "Maaf, Bu. Boleh Lia berbicara sebentar?" tanya Lia sambil duduk. "Iya. Ada apa?" "Begini, Bu. Sekali lagi maafkan kami. Ka

Paragraf Eksposisi

Image
Eksposisi ialah karangan yang bertujuan agar pembaca memperoleh informasi yang lengkap tentang suatu objek. Oleh karena itu, karangan eksposisi sifatnya memberitahu, mengupas, menyarankan atau menerangkan sesuatu. Sesuatu yang diinformasikan tersebut dapat berupa. 1. Data faktual, yaitu suatu kondisi yang benar-benar terjadi, ada, dan dapat bersifat historis. 2. Suatu analisis atau penafsiran objektif terhadap seperangkat fakta, dan  3. Fakta tentang seseorang yang berpegang teguh pada suatu pendirian. Dari ke tiga penjelasan tersebut, kita dapat menyimpulkan bahwa eksposisi berkaitan dengan suatu masalah yang benar-benar terjadi (1) dan karangannya tersebut berisikan fakta-fakta (2) yang dibahas oleh seseorang atau kelompok. Struktur eksposisi terbagi menjadi 3 bagian, (1) Permasalahan, (2) Argumentasi, (3) Rekomendasi. (1) Permasalahan Permasalahan di sini adalah sesuatu yang benar-benar terjadi, dalam artian bukan dibuat-buat bahkan dicari-cari. Permasalah

CPNS, PINTAR ATAU FAKTOR KEBERUNTUNGAN??

Image
Penghujung 2018 ini kita disibukkan oleh adanya pembukaan Calon Pegawai Negeri Sipil (CPNS) yang banyak sekali diikuti oleh berbagai macam latarbelakang usia dan pendidikan. Awal pembukaannya melalui beberapa seleksi. Seleksi yang paling awal adalah seleksi berkas, kemudian dilanjutkan dengan Seleksi Kompetisi Dasar yang isinya lebih kurang seperti psikotes, Seleksi Kompetisi Bidang, Seleksi Berkas (lagi), dan pada tahap paling akhir ini tergantung pada pemerintah terkait (ada yang melakukan tes wawancara dan tidak). Pada tahap SKD ini banyak menuai urat-urat di kepala manusia, pasalnya passing grade yang ditentukan dinilai terlalu tinggi terutama pada nilai TKP, yaitu TWK (Tes Kewarganegaraan) mencapai nilai 75, TIU 80, dan TKP 146. Alhasil, banyak yang tidak lolos dari passing grade di atas dan pada akhirnya dilakukan proses perengkingan. Dipilih nilai yang paling tinggi, jika ada nilai yang sama maka dipilihlah yang paling mendekati passing grade. Setelah pengumuman ters

Cara Cepat Menemukan Gagasan Pokok

Image
Assalamualaikum warahmatullahi Wabarokatuh Alhamdulillah, segala puji bagi Allah Subhanahu Wata'ala yang telah memberikan nikmat Nya yang begitu banyak. Sebelumnya, saya menyadari bahwa akan ada ilmu-ilmu yang baru dan tidak menutup kemungkinan bahwa apa yang akan saya tulis akan berbeda pada zamannya. Oya, sebelum itu untuk materi kali ini saya dapatkan dari channel yt aqila's channel. Okeh langsung saja ________________________________________ Mencari sebuah ide pokok atau gagasan utama tentulah mudah karena dari zaman kita SD juga sudah mempelajarinya bahkan sampai jenjang SMA/K dan pada dunia perkuliahan. Tapi permasalahannya adalah, bagaimana kita menemukan sebuah ide pokok itu dengan waktu beberapa detik saja, ketika pada saat UN atau ujian CPNS? Bisa dibayangkan bukan? Ketika lagi pusing-pusingnya mikir soal materi ini dan itu, tibalah soal mencari gagasan pokok sebuah paragraf yang gak nanggung-nanggung banyaknya? Xixixi .. Gagasan pokok adalah pokok

Teks Laporan Hasil Observasi Materu UN SMA SMK

Image
Teks Laporan Hasil Observasi 1.         Teks Laporan Hasil Observasi Teks laporan hasil observasi disebut juga teks klasifikasi karena teks tersebut membuat klasifikasi mengenai jenis sesuatu berdasarkan kriteria tertentu. Teks laporan hasil observasi berbeda dengan teks deskripsi yang terletak pada sifatnya. Teks laporan hasil observasi. Namanya juga laporan, berarti di sini kita menjabarkan hasil dari sesuatu yang kita amati (observasi). Kalau teks deskripsi adalah teks yang menggambarkan sesuatu. Kita ilustrasikan sebagai berikut Teks Laporan Hasil Observasi Nah, bisa kita lihat di sin bahwa teks laporan hasil observasi ini seperti memiliki kepala yang kemudian terbagi-bagi lagi. Beda halnya dengan teks deskripsi yang hanya memiliki satu fokus pembahasan.             Dari hal tersebut kita bisa menarik kesimpulan bahwa ciri-ciri dari keduanya adalah. a.        Ciri-ciri teks laporan hasil observasi -           Bersifat global dan universal (umum). -

PENGERTIAN NEGOSIASI

Image
NEGOSIASI Secara umum  kata negosiasi berasal dari kata  to negotiate , to  be negotiating  dalam bahasa Inggris yang berarti “merundingkan, membicarakan kemungkinan tentang suatu kondisi, dan atau tawar-menawar”.  Adapun kata-kata turunannya antara lain  “negotiation”  yang berarti “menunjukkan suatu proses atau aktivitas untuk merundingkan, membicarakan suatu hal untuk disepakati dengan orang lain”, dan  “negotiable”  yang berarti “dapat dirundingkan, dapat dibicarakan, dapat ditawar”. Dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia mengartikan negosiasi adalah prosestawarmenawar dengan jalan berunding guna mencapai kesepakatan bersama antara satu pihak (kelompok maupun individu) dengan pihak lainnya (kelompok atau individu). Proses negosiasi dapat terjalin dalam berbagai kegiatan, mulai dari kegiatan yang sangat sederhana seperti tawar-menawar penjual dan pembeli sampai kegiatan yang besar seperti perundingan perdamaian antarnegara. Dalam mengemukakan pendapat, gagasan, atau koment

Eksposisi / Pengertian, ciri, struktur

Pengertian Teks Eksposisi Teks eksposisi yaitu sebuah paragraf atau karangan yang di dalamnya mengandung sejumlah informasi yang isi dari paragraph tersebut ditulis dengan tujuan untuk menjabarkan atau memberikan pengertian dengan gaya penulisan yang singkat, padat dan akurat. Ciri-ciri Teks Eksposisi ·          Gaya informasinya persuasif atau mengajak ·          Penyampaian teksnya secara jelas, lugas dan menggunakan bahasa yang baku ·          Menjabarkan informasi-informasi pengetahuan ·          Bersifat tidak memihak yang artinya tidak memaksakan kemauan dari penulis terhadap pembacanya ·          Teks Eksposisi bersifat netral dan objektif ·          Penjelasannya disertai data-data yang akurat dan terpercaya ·          Menyajikan sebuah fakta yang digunakan sebagai alat konkritasi dan kontribusi   Struktur Teks Eksposisi a. Tesis atau Pernyataan Pendapat Tesis adalah suatu bagian yang mempunyai isi berupa sudut pandang dari penulis terhadap set